Usaha lembaga keuangan saat ini tumbuh sangat cepat. Ragam, bentuk, dan jenisnya pun semakin banyak dengan segala keunikan dan permasalahannya. Namun, pengetahuan masyarakat pengguna belum secepat pertumbuhan usaha lembaga keuangan tersebut. Demikian pula ketersediaan smumber daya manusia yang berkualitas sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan untuk memasuki dunia kerja di lembaga keuangan m…
Buku ini sengaja diperuntukan bagi mahasiswa Stara 1 (S1), Stara 2 (S2), dan Stara 3 (S3) bidang studi Manajemen, Akuntansi, Administrasi (Niaga dan Pemerintah), Bisnis dan mahasiswa yang memilih Human Capital (Manajemen Sumber Daya Manusia) sebagai mata kuliah konsentrasi serta pelaku bisnis dan pengusaha karena dilengkapi dengan praktik nyata dalam perusahaan. Selain itu, buku ini ditujukan b…
Keterpurukan bisnis bank yang terjadi akhir-akhir ini sejak pertengahan 1997 bukan semata-mata disebabkan karena adanya krisis moneter. Jika dilihat kembali, banyak bank mengalami kehancuran akibat diabaikannya prinsip-prinsip kehati-hatian, dan berlombanya masing-msing bank dalam merebut nasabah. rendahnya kualitas SDM yang mengelola kredit menyebabkan kemampuan account officer dalam melihat…
Sejalan dengan pesatnya perkembangan dunia bisnis, masalah performance appraisal menjadi semakin menarik untuk dikaji dan dikembangkan karena tuntutan kebutuhan sumber daya manusia yang berkualitas yang juga semakin meningkat. Sayangnya sat ini belum terdapat keseimbangan antara kebutuhan tersebut dengan ketersediaan su,ber daya yang berkualitas sehingga terjadi gap yang cukup jauh antara kebut…
Buku edisi kedua ini memuat beberapa materi baru yang tertuang dalam empat bab, yakni: MSDM Berbasis Kompetensi dan Profesional; Balance Scorecard; Total Quality Management;dan SDM Internasional. Keistimewaan buku edisi kedua ini, penulis didampingi oleh penulis muda yang tekun, enerjik, serta sarat dengan pengalaman prktik sebagai konsultan SDM - Ella Jauvani Sagala, S.Psi., M.Sc. (Business Ps…
Islamic Banking merupakan sebuah tema yang sedang marak diperbincangkan, baik oleh para pelaku bisnis maupun para akademisi. Hal ini dikarenakan semakin banyaknya bank-bank yang berkonsep syariah. Begitu pun dalam bidang akademisi ternyata di universitas-universitas yang mendirikan program ekonomi syariah sepertinya telah dibanjiri mahasiswa. Namun sayang, kondisi ini tidak diimbangi dengan lit…