-
-
Buku kelima dari rangkaian Seri Hukum Harta Kekayaan yang terdiri dari lima bab ini memfokuskan bahasannya pada hak-hak kreditor, yang diatur dalam bab XIX,XX, dan XXI Kitaab Undang-Undang Hukum Perdata. Diawali dengan pengantar yang menjelaskan ketentuan pasal 1131 dan 1132 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata, yang merupakan ketentuan utama dalam hukum harta kekayaan; bab kedua memberikan peneka…
Buku ini dibagi kedalam empat bab. bab pertama akan memberikan gambaran umum mengenai letak hukum kebendaan dan perbedaan maupun persamaanya dengan hukum harta kekayaan, dan relevansi serta keterkaitannya dengan hukum perikatan. Bab Kedua membahas mengenai pengertian hukum kebendaan dalam konteks yang lebih luas, yang membedakannya dari hukum perikatan atau hukum perjanjian. Bab Ketiga membicar…