opik yang dibahas dan dijelaskan dalam buku ini secara umum terbagi menjadi 2 (dua) meliputi (i) pemahaman konsep dan (ii) penerapan. Pada bagian awal, penjelasan dimulai dengan memberikan pemahaman dasar mengenai Ekonometrika, dilanjutkan dengan bagaimana mengoperasikan software E-Views. Kemudian, dijelaskan pula mengenai konsep-konsep dasar di Statistika seperti Analisa Korelasi, Analisa Regr…