Buku Sistem Basis Data Menggunakan Microsoft SQL Server 2005 ini ditujukan untuk mahasiswa yang mengambil mata kuliah wajib Basis Data.Baik mahasiswa jurusanTeknik Informatika, Sistem Informasi, Manajemen Informatika, maupun pembaca umum yang ingin belajar tentang basis data. Buku ini mengulas lengkap tentang konsep dasar basis data,cara merancang, sampai implementasi rancangan basis data me…
Database merupakan sekumpulan data yang disusun secara logis dan dikendalikan secara terpusat. Oleh karenanya perancangan sebuah database harus dipikirkan dengan baik. Buku ini mencoba menjelaskan langkah-langkah perancangan database yang baik dengan disertai contoh mulai dari periapan database, normalisasi database, sampai pada tahap pemrograman databasemenggunakan Ms. Visual Basic. B…