Upaya pemerintah dalam memberikan pelayanan untuk peningkatan usaha kesejahteraan sosial bagi penyandang disabilitas khususnya penyandang tuna netra yaitu dengan memberlkan pelayanan secara optimal melalui peningkatan ketrampilan massage (pijat) yang lebih terstruktur, tidak hanya pada relaksasi saja akan tetapi lebih mengarah pada tindakan penyembuhan atau dikenal dengan istilah remedial massa…
Pemeriksaan adalah awal tindakan yang dilakukan terapis dalam mengatasi keluhan pasien karena salah satu faktor keberhasilan terapis dalam memberikan tindakan kuratif adalah pemeriksaan yang akurat. Pemeriksaan pada pasien tidak akan memadai bila dilakukan hanya diawal konsultasi, pemeriksaan berulang inilah yang kita katakan sebagai tindakan evaluasi. Evaluasi yang dilakukan meliputi pengkajia…