Mikroekonomi: Teori Pengantar - Edisi Ketiga ini merupakan penampilan baru buku PengantarTeori Mikroekonomi - Edisi Ketiga. Walaupun materi di kedua buku tersebut tidak banyak berbeda, tetapi cara pembahasannya lebih disempurnakan sehingga memudahkan para pembaca untuk memahami teori-teori yang diterangkan. Di samping itu, setiap bab dilengkapi dengan RINGKASAN dan KONSEP PENTING untuk membantu…
MAKROEKONOMI: TEORI PENGANTAR ini merupakan revisi buku: PENGANTAR TEORI MAKROEKONOMI. Perkembangan pemikiran makroekonomi sejak tahun 1970an telah banyak menimbulkan perubahan dalam pendekatan untuk menguraikan persoalan-persoalan pokok yang dianalisis dan diterangkan dalam MAKROEKONOMI. Untuk mengikuti perkembangan tersebut dilakukan beberapa pembaruan penting dalam analisis yang terdapat dal…
Buku ini merupakan suatu analisa pengntar mengenai teori mikroekonomi yang sangat komprehensif. Uraian-uraiannya menerangkan tentang teori-teori dasar yang diliputi oleh analisa mikroekonomi. Buku ini secara selangkah demi selangkah mencoba menerangkan (i) apa yang harus diproduksi dalam masyarakat, (ii) bagaimana barang-barang tersebut diproduksi, dan (iii) untuk siapa pendapatan nasional didi…
Dengan membaca dan mempelajari buku ini, akan dapat dipahami mengenai bentuk operasi dari perekonomian pasar bebas, yaitu sistem ekonomi yang saat ini sangat ditingkatkan penggunaannya dalam pengaturan perekonomian di berbagai negara. Memahami mekanisme pengaturan kegiatan ekonomi dalam pasar bebas merupakan langkah pertama untuk lebih memahami aliran globalisasi dan efeknya kepada setiap perek…
Buku ini merupakan lanjutan yang lebih mendalam dari buku terdahulu Pengantar Teori Makroekonomi. Substansinya amat komprehensif bahkan melampaui kebutuhan silabi perguruan tinggi. Diharapkan buku ini bisa dipakai untuk tak sekedar memenuhi kebutuhan belajar mengajar saja. Penulis melebihkan tekanan pada analisis sisi permintaan sebagai faktor penentu penghindar depresi dan ekspektasi rasional …
Ada dua hal pokok yang membuat buku ini menjadi acuan utama matakuliah mikroekonomu selama lebih dari satu dasawarsa. Pertama, pengorganisasian dan format penyajiannya sangat memudahkan mahasiswa untuk memahami teorinya ssecara efektif dan efisien. Kedua, adalah kelengkapan dan kedalaman materi yang dibahasnya.
edisi pertama buku ini telah diterbitkan lebih kurang sejak sepuluh tahun silam dengan acuan pemikiran makroekonomi yang berkembang satu dasawarsa sebelumnya. dalam dua dasawarsa belakang ini pemikiran teoritis makroekonomi dan khusus-khusus yang dihadapi telah mengalami perkembangan luar biasa, sehingga mautak mau buku-buku dasar yang berbicara tentang makroekonomi sepuluh tahun silam akan ter…
Ekonomi Pembangunan adalah satu cabang ilmu ekonomi- dan ilmu sosial- yang menerangkan tentang berbagai bentuk persoalan pembangunan yang dihadapi negara-negara yang perekonomiannya sedang mengalami transisi dari negara pertanian tradisionil kepada negara industri modern. Ilmu ini menjelaskan tentang masalah-masalah yang mereka hadapi dan berbagai masalah yang mereka hadapi itu. Buku ini adalah…