Pendidikan Islam berarti pembentukan pribadi muslim. Isi pribadi muslim adalah pengamalan sepenuhnya ajaran Allah dan Rasul-Nya. Membina pribadi muslim merupakan kewajiban, karena pribadi muslim tidak mungkin terwujud kecuali dengan pendidikan. Maka pendidikan itu menjadi wajib dalam pandangan Islam. Memenuhi petunjuk Allah swt., pengarang dalam buku ini mencoba merumuskan hal-hal yang berhu…
Pada awal berdiri Indische Vereeniging oleh mahasiswa Indonesia yang sedang menuntut pendidikan di berbagai universitas di negeri Belanda, tidak bergerak dalam bidang politik. Indische Vereeniging hanya bertujuan menghimpun mahasiswa Indonesia yang ingin belajardi negeri Belanda, sehingga ciri khusus organisasi ini adalah perhimpunan mahasiswa. Setelah Perang Dunia I kegiatan Indische Veree…
Pada saat ini, sangat terasa adanya gangguan, ancaman, hambatan, dan tantangan- yang dihadapi oleh bangsa Indonesia, terutama masalah isu disintegrasi yang mengancam perpecahan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Hal tersebut hanya dapat ditanggulangi melalui pemantapan rasa nasionalime dan patriotisme bagi rakyat Indonesia. Kecintaan tanah air dan bangsa Indonesia harus digalakkan. Pengerti…
Dalam catatan sejarah, perjuangan bangsa Indonesia untuk mempertahankan kemerdekaan telah mengalami pasang surut. Untuk membebaskan diri dari cengkeraman penjajah ternyata sangat sulit. Perjuangan yang hanya mengandalkan kekuatan senjata tradisional, ternyata tidak mampu mengusir penjajah dari bumi tanah air Indonesia. Sadar terhadap kekalahan yang terus menerus itu, maka bangsa Indonesia mu…