Buku ini mencoba menggali konsep dan nilai pendidikan perspektif Islam yang diteladani dalam berbagai sabda Rasulullah SAW. Rangkaian perbincangannya dimulai dengan pandangan Rasulullah SAW terhadap materi ajar, karakteristik, dan standar yang harus dimiliki oleh pendidik. Kemudian diuraikan cara Rasulullah SAW menhadapi murid dan standar pendidikan yang harus dicapai. Kedua uraian ini dilengka…
-
Buku ini melihat secara ilmiah pergulatan atau percaturan antara modernis sunah yang sesungguhnya dan new modernism sunah yang sekadar mencari popularitas. Studi pemikiran modern dalam sunah sangat penting bagi umat Islam dewasa ini, sehingga umat Islam tidak mudah terpikat oleh slogan dan aliran baru yang banyak bermunculan dewasa ini. Mengupas tuntas pemikiran modern dalam sunnah sampai ke…
Perhatikanlah apa yang dapat diperoleh dari hadis Rasul lalu tidislah, karena aku takutilmu akan lenyap disebabkan meninggalnya para ulama danjangan diterima selain hadis Rasul dan hendaklah disebarluaskan serta diadakan majelis- majelis ilmu supaya orangyang tidak mengetahui dapat mengetahuinya, maka sesesungguhnya ilmu itu tidak akan hancur sampai ia dirahasiakan. (Surat Khalifah Umar bin …
Hadis adalah suatu yang datang dari Nabi baik berupa perkataan, perbuatan dan persetujuan. Hadis juga berfungsi sebagai penjelas dan penguat makna kandungan ayat-ayat Al Quran, sehingga kedudukannya dalam agama Islam menjadi sumber dasar hukum kedua setelah Al Quran sebagaimana telah disepakati oleh mayoritas ulama. Untuk dapat memahami hadis dengan baik dan benar, diperluakan suatu alat yan…