-
Syahdan, ketika Adam diturunkan dari dalam surga, ia menangis mengenang cerita di surga, dikatakan sampai tiga ratus tahun, dan wajar jika ia seperti itu. Dia keluar dari sebuah negeri yang tidak ada }apar, tidak terbuka aurat, tidak haus, dan tidak pula kepanasan. Sebagai muslim, kita patut bersyukur bahwa Rasulullah saw. diutus membawa undangan masuk ke dalamnya dengan tiket iman, islam, dan …
Dahulu, orang arab jahiliah menganggap sial bulan Shafar dan mengatakan Shafar adalah bulan yang sial, mereka melarang orang- orang untuk bepergian jauh hanya karena thiyarah. Kemudian Allah swt. membatalkan keyakinan ini. Baik Shafar maupun Rabiul Awwal adalah bulan yang diciptakan oleh Allah swt dan memiliki banyak fadhilah dan kebaikan. Adapun setiap kejadian yang terjadi adalah telah tertul…
Puasa Ramadhan yang dilanjuti dengan puasa enam hari Syawal dinilai setara dengan puasa satu tahun penuh, karena pahala kebajikan pada bulan tersebut dilipatgandakan menjadi sepuluh kali lipat. Dalam hadis shahih, Nabi saw. bersabda: Puasa Ramadhan dilipatgandakan menjadi sepuluh bulan dan puasa enam hari (Syawal) dilipatgandakan menjadi dua bulan. Sehingga hal itu, yaitu Ramadhan dan enam…
Dzulqa dah, tidak diperselisihkan lagi, merupakan salah satu bulan suci (al-asyhur al-huruni) yang memiliki banyak keutamaan. Sebagai salah satu bukti keistimewaan bulan Dzulqa dah, Mabi saw. menjalankan seluruh ritual umrah beliau pada bulan Dzulqa dah, kecuali umrah terakhir yangbeliau laksanakan bersamaan dengan haji wada, meskipunkala itu beliau tetap mengambil ihram untuk umrah di bulan…
-