-
-
Kinsey Millhone, seorang eks polisi wanita yang menjadi detektif swasta di Santa Teresa, California, terlibat dalam sebuah kasus yang tidak pernah berhasil dipecahkan pihak kepolisian. Kinsey diminta bantuan oleh seorang wanita bernama Beverly Danzinger untuk menemukan Elaine Boldt, adiknya yang hilang. Pencarian Elaine Boldt-seorang janda kaya yang cantik-ternyata tak semudah perkiraan Kins…