Tidak semua orang terlahir dari keluarga sukses dan kaya raya. Bahkan, sebagian besar orang harus berjuang untuk meraih kesuksesan dan kekayaan. Sayangnya, sebagian dari mereka bahkan lebih memilih jalan pintas dan menghalalkan segala cara demi meraih kesuksesan dan kekayaan. Alhasil, mereka hanya bisa mencicipi kesuksesan dan kekayaan palsu. mereka lalai dan lupa bahwa sebenarnya mereka ten…
-
Siapa yang mau hidup enak, serba berkecukupan? Siapa yang tidak mau rezekinya berlimpah? Tidak ada. Semua orang pasti ingin hidup berkecukupan, mendapat limpahan rezeki dari Allah SWT. Namun, sayangnya, tidak semua orang bisa begitu. Tidak setiap orang diberi keluasan rezeki oleh Allah SWT. Lalu, bagaimana caranya agar kita termasuk orang yang diberi keluasan rezeki oleh-Nya? Buku yang ad…
-
Dalam pelaksanaan ibadah wajib maupun sunnah, agama Islam mengatur tuntunan dan etika untuk melaksanakannya sehingga pengabdian kepada-Nya menjadi sempuma. Namun, ternyata tidak sedikit kaum muslimin yang belum mengetahui bagaimana etika yang baik dan sesuai dengan tuntunan ajaran Islam, yaitu Alquran dan sunnah. Padahal setiap muslim tentu berharap memperoleh nilai pahala yang sempuma …
Zikir adalah tali yang bersambung antara hamba dengan Tuhannya. Zikir adalah jalan yang menyampaikan kepada kecintaan Allah dan keridhaan-Nya. Zikir adalah pintu yang amat besar untuk naik dan memperoleh kemenangan. Zikir menghiasi pemiliknya dengan kehebatan dan keagungan. Zikir menerangi wajah dan hati, zikir dapat memberi kesehatan pada ruh dan badan. Zikir dapat menghilangkan ketakutan d…