Buku ini bukanlah merupakan buku modul SAP2000, melainkan panduan praktis dalam merencanakan struktur gedung beton bertulang dengan bantuan program SAP2000. Oleh karena itu, pembaca dapat menjadikan buku ini sebagai acuan langkah-langkah dalam perencanaan struktur. Penulis berasumsi pengetahuan pembaca tentang mekanika teknik dan kemampuan menjalankan komputer, sudah baik sehingga tidak dijelas…
Perancangan Struktur Beton Bertulang (Berdasarkan SNI 2847:2013) adalah buku yang membahas secara menyeluruh tentang perancangan struktur beton bertulang, sebagai salah satu material bangunan yang paling banyak digunakan dalam dunia konstruksi. Topik pembahasan dalam buku ini meliputi perancangan komponen struktur balok, kolom, pelat, pondasi, dinding penahan tanah, hingga perencanaan struktur …