Buku ini membahas tentang berbagai model dalam Just-in-Time (JIT) dan berbagai teori yang berkaitan dengannya, dimulai dari konsep JIT itu sendiri, Kanban beserta model-model tarik dan dorong, model lini rakit, sistem produksi tahap ganda, metode penjadwalan urutan, pengurangan waktu Setup, sinkronisasi manufaktur, penjadwalan bottleneck, model empiris JIT. sampai dengan market driven system. P…
Buku ini ditulis untuk dipergunakan sebagai refcrensi bagi mata kuliah Sistem Produksi dan Perencanaan Pengendalian Produksi bagi mahasiswa Teknik Industri. Selain itu buku ini juga dapat digunakan oleh para praktisi produksi, material dan logistik dalam memahami fungsi dan perencanaan dan pengendalian produksi. Sistem Pruduksi merupakan kumpulan dari sub sistem yang saling berinteraksi dengan…