Psikologi adalah ilmu pengetahuan yang menelaah gejala-gejala kejiwaan dan perilaku pada makhluk hidup, terutama manusia. Sasaran yang ditelaah oleh psikologi adalah diri, hasrat, ingatan, kebiasaan, kecerdasan, ingatan, belajar, keyakinan, khayalan, naluri, penerapan, penginderaan, perasaan, perilaku, pertimbangan, pikiran, dan sikap. Psikologi Konseling merupakan sintesis dari berbagai kecend…
Buku ini membahas pentingnya mengenali dan memahami dasar emosi dalam diri, khususnya dalam konteks pandemi. Mengenal emosi, merupakan upaya individu untuk merespon apa yang terjadi pada dirinya. Respon ini bersifat alamiah dan natural terjadi pada manusia, tetapi jika kita bisa mengenali dan mengelolanya maka akan besar dampaknya terhadap kehidupan kesehatan mental sehari-hari. Artikel ini mer…
Secara garis besar, keberhasilan konseling dipengaruhi oleh tiga faktoryaitu faktor klien, faktor konselor dan ketepatan teknik/metode yang digunakan. Namun demikian, faktor konselor memegang peranan penting dalam mencapai keberhasilan konseling. Oleh sebab itu, konselor hams memahami faktor internal klien seperti (kondisi mental-emosional, pola pikir, dan tingkah laku lainnya) dikupas dalam bu…
Konseling merupakan bantuan profesional yang diampu konselor.Para siswa di sekolah sering mengalami problem-problem emosi . yang mengganggu proses bclajarnya, sehingga mcreka mengalami kesulitan untuk meraih prestasi yang diidamkan. Bila siswa memperolch pelayanan konseling yang memadai, mereka akan mampu mengatasi problem-problemnya, sehingga bisa bcrkembang ke arah aktualisasi diri, menjadi i…
Setiap individu akan selalu dihadapi dengan berbagai macam persoalan dan masalah. Penumpukan masalah menjadi suatu beban hingga tidak terasa masalah hilang begitu saja. Masalah itu tidak hilang, melaikan tersembunyi di pikiran, perasaan dan mentalnya. Pada saat menghadapi masalah baru, akan terasa berat walaupun masalah itu ringan. Karena masalah yang baru diikuti oleh masalah yang sebelumnya. …
-