Metode kuantitatif adalah sebuah metode penelitian yang di dalamnya menggunakan banyak angka. Mulai dari proses pengumpulan data hingga penafsirannya. Sedangkan metode penelitian adalah studi mendalam dan penuh dengan kehati-hatian dari segala fakta. Metode penelitian kuantitatif diartikan sebagai bagian dari serangkaian investigasi sistematika terhadap fenomena dengan mengumpulkan data untuk…
Buku ini memebahas tentang makna, karakteristik dan perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif. selain itu, buku ini juga membahas tentang pemanfaatan penelitian kualititif dalam pendidikan dan bimbingan dan konseling, landasan teori, paradigma, pemilihan pendekatan, masalah, tahap-tahap, analis data serta tekhnik penulisan laporan dalam penelitian kualitatif.
Peter Drucker menyatakan bahwa manajemen adalah ilmu budaya karena berkaitan dengan dasar ilmu pengetahuan, wawasan diri, kebijaksanaan, dan kepemimpinan. Sebagai ilmu budaya, manajemen menonjolkan pentingnya kedudukan dan fungsi manusia. Drucker juga menekankan pentingnya memahami dan memaknai kebudayaan secara tepat dalam praktik manajemen. Drucker tidak sendirian. Sejumlah pakar dan prakt…
This is a special international edition of an astabilished title widely used by colleges and universities throughtout the word. Pearson Education Indternational published this special edition for the benefit of students outside the United States and Canada. If youu purchased this book within the United States or Canada you should be aware that it has been wrongfully imported without the appr…
Bacaan buku penelitian kualitatif ekonomi sangat diperlukan untuk kepentingan perkuliahan maupun penelitian di kalangan mahasiswa ekonomi semua progam studi (ekonomi pembangunan, akuntansi, dan manajemen), baik derajat strata satu (S-l), magister (S-2) maupun yang sedang menempuh program doktor (S-3). Buku Metodologi/ Metode Penelitian Kualitatif cukup banyak, demikian pula untuk Ilmu Sosial, a…
Tiap penelitian berpegang pack paradigma tertentu. Sebuah paradigma akan mengalami kebuntuan sehingga situasi ini akan melahirkan paradigma baru, dan paradigma tertentu tnenjadi ridak dominan lagi. Itu berarti adanya paradigma baru membuka peluang bagi keberagaman metodologi. Dengan demikian, penelitian kuantitatifyangdidasarkan pada paradigma positivisme tidak lagi menjadi pilihan satn-satu…
Tujuan Pendidikan Agama Islam (PAI) secara substansial adalah mengasuh, membimbing, mendorong, mengusahakan, dan menumbuhkembangkan manusia takwa. Ketakwaan merupakan high concept dalam arti memiliki banyak dimensi dan merupakan suatu kondisi yang pencapaiannya membutuhkan upaya yang keras melewati dan melampaui tahap demi tahap. Pendidikan Agama Islam memiliki sejumlah karakteristik yang kh…
Penelitian kualitatif dalah suatu penelitian yang ditujukan untuk mendeskripsikan dan menganalisis fenomena, peristiwa, aktivitas social, sikap, persepsi, kepercayaan, pemikiran oramng secara individual maupun kelompok. Data dalam penelitian kualitatif relative tersetruktut dan sulit dinyatakan dengan angka di antaranya adalah transkrip suatu wawancara, diskusi kelompok, gambar, audio, atau vid…
Secara umum terdapat dua metode dalam penelitian, yaitu metode penelitian kuantitatif dan kualitatif. Masing-masing metode memiliki kunggulan dan kelemahan, namun keberadaannya saling melengkapi. Metode penelitian kuantitatif lebih cocok digunakan untuk meneliti bila permasalahan sudah jelas, datanya teramatai dan terukur, peneliti bermaksud menguji hipotesis dan membuat generalisasi. Sedangkan…