Buku 5 : Kemukjizatan Penciptaan Hewan Keajaiban Penciptaan hewan, terutama hewan yang diungkap dalam Alquran dan Hadis, seperti semut, anjing, laba-laba, dan burung, sungguh amat mencengangkan. Rahasia keajaiban itu yang kemudian dikuak oleh berbagai penelitian modern, semakin membuktikan bahwa segala sesuatu di dunia ada manjfaatnya. Ketika Alquran dan Hadis menyinggung hewan-hewan itu, maka…