Salah satu mata kuliah keahlian yang diajarkan pada Program Studi Ekonomi Syari`ah adalah mata kuliah Aspek Hukum dalam Muamalat. Buku ini ditulis dalam rangka memenuhi kekurangan dan kelangkaan referensi atau acuan dalam mempelajari mata kuliah dimaksud. Buku ini terdiri dari sembilan bab yang saling terkait antara satu dengan lainnya. Selain menyajikan kerangka definitif secara komparatif ant…