Buku ini menyajikan cara mewujudkan aneka variasi model gaun cantik untuk si gadis kecil. Buku yang pas dijadikan ‘teman’ dan inspirasi bagi semua orang yang hobi menjahit dan ingin belajar menjahit sendiri. • Petunjuk praktis dan jelas. • Mudah diikuti oleh pemula sekalipun. • Disertai pembuatan pola ukuran 1–8 dan foto step by step teknik menjahit.