Hidup bukanlah panggung teater, di mana para pemain harus selalu mempertontonkan pertunjukan sempurna dan menyimpan ‘sampah’ di balik layar. Tidak haya mengenal rasa manis, terkadang muncul rasa pahit, geram, songkol, dan gelisah. Manusia bukan robot yang diciptakan untuk berfungsi dua puluh empat jam tappa istirahat. Sesekali wajar jika merasa penat, kewalahan, sesak, terlalu lelah. Tid…
Coba ingat ketika kita mengkhawatirkan sesuatu, tapi lalu menyadari betapa tidak pentingnya hal itu. Bukankah menakjubkan betapa kita merasa jauh lebih ringan? Kuncinya adalah berfokus hanya di sini dan saat ini. Dengan melakukannya, kita akan terbebas dari kecemasan yang tidak perlu dan pikiran menjadi damai. Dapatkan inspirasi dari buku ini
Apakah Anda seorang introvert atau ekstrovert? Seorang idealis atau realistis? Apakah Anda berpikir rasional atau membiarkan emosi Anda mengambil alih pikiran? Apakah Anda merencanakan ke depan atau mengikuti arus? Setiap orang memiliki kepribadian yang unik dan berbeda-beda. Terkadang kita kehilangan diri dan terkadang kita tidak seratus persen mengenali diri sendiri. Salah satu alat uk…
“Salah satu sumber kebahagiaan bagi manusia adalah karena kemampuannya mengenali diri sendiri sebagai seorang pribadi. Dengan mengenali diri kita sendiri, kita akan lebih bijak melihat diri dari sisi baik dan buruk yang pada akhirnya memungkinkan kita mampu menempati diri dengan baik dalam masyarakat, dan dengan kemampuan mengendalikan diri, kita akan terhindari dari perilaku yang tidak reali…
Di dalam buku ini, penulis menjelaskan tentang seluk-beluk kepribadian dari sangat dasar.Sehingga cocok digunakan untuk mahasiswa psikologi dalam menempuh matakuliah psikologi kepribadian
-
Personal Steady di kalangan banyak orang makin terancam. Kalau ini dibiarkan terjadi terus-menerus sebagai tekanan sosial, tetapi tidak diimbangi mental higiene yang kuat secara menyeluruh dari sendi-sendi kehidupan masyarakat, maka akan mengalami mental breakdown. Dalam masa pergulatan sekarang ini, banyak orang mengalami apa yang dinamakan shell shock dan corrupneurose dalam masyarakat modern…
Setiap manusia pasti menginginkan sebuah kesuksesan dalam hidupnya. Namun untuk mencapai kesuksesan tersebut diperlukan berbagai pe-rubahan, salah satunya yaitu dengan berani berkarakter positif. Dengan berkarakter positif kita dapat meningkatkan berbagai kualitas diri yang akan mampu mengantarkan kita pada kesuksesan yang kita mimpikan. Buku ini dapat membantu Anda untuk lebih mengenali dir…
Banyak istilah yang dalam percakapan sehari-hari berbeda artinya dengan dalam pembahsan ilmiah. Di antaranya ialah istilah kepribadian. Sebagai istilah sehari-hari terdapat berbagai macam kepribadian. Dalam psikologi pun karena kepribadian merupakan merupakan salah satu aspek psikologi ada sejumlah teori mengenai kepribadian. Setiap teori didukung oleh seorang atau lebih teoris yaitu yang menc…
Keberadaan moral seseorang merupakan bagian dari keseluruhan wujud kepribadiannya. Mengkaji moral seseorang berarti mengkaji bagian kepribadian orang tersebut. Oleh karena itu, membentuk cara berpiir moral seseorang merupakan bagian dari upaya pembentukan kepribadiannya. Orang tua dan guru berperan penting dalam menciptakan kondisi kognitif guna menumbuhkembangkan cara berpikir moral anak me…
John Gray berpendapat anak zaman sekarangtidak bisa dimotivasi hanya dengan hukuman. Sebaliknya mereka dapat dengan mudah dimotivasi bila mereka dihargai dan memiliki keinginan yang tulus untuk menyenangkan hati orangtuanya. Buku ini menyajikan suatu metode mengasuh anak yang praktis, umum, dan efektif untuk semua umur. Keterampilan baru dalam membesarkan anak ini dapat diterapkan secara efe…
Muhammad adalah manusia biasa selaknyaknya manusia pada umumnya, namun dibalik kesamaan beliau ada sisi-sisi perbedaan yangsangat jauh. Di antara perbedaannya adalah, beliau terjaga (ma`shum) dari kesalahan dan dosa, beliau mempunyai perangai dan kepribadian yang sangat luhur dan mulia. Sebagaimana dilukiskan dalam sebuah syair Arab yang mengatakan: Muhannnadun basyarun la kal basyari, bai h…
-
Inilah salah satu buku terbaik bagi orang tua, guru dan para ahli menyangkut sindrom asperger. Informasi dalam buku ini juga dapat diterapkan bagi individu yang dilabeli dengan autisme ringan.... Sindrom asperger merupakan gejala kelainan perkembangan saraf otak yang diungkapkan Hans Asperger pada 1944, sang dokter menyebarkan penelitiannya mengenai pola prilaku beberapa anak yang memiliki in…
Apakah kpribadian seseorang ditentukan oleh bentuk fisik dan penampilan dengan segenap aksesorisnya? Mengapa banyak orang berpenampilan alim tapi berpikiran zalim? Buku ini meluruskan salah kaprah yang mendasar tentang kepribadian manusia yang selama ini berkembang dan dianut masyarakat. Ia menjelaskan dengan gamblang, persamaan dan perbedaan Acan dan Obet sebagai manusia dan pribadi. Mengapa k…
Seri buku Psikologi Kepribadian (Calvin S. Hall dan Gardner Lindzey, 1978) yang terdiri dari tiga jilid ini menyajikan secara komprehensif sejumlah teori kepribadian yang bersifat global atau menyeluruh. Dalam tingkat kelengkapan yang berlainan, teori-teori itu menguraikan pandangannya tentang apa itu kepribadian, faktor-faktor yang menentukan kepribadian seseorang, apa yang menentukan dinamika…
Sifat-Sifat Kepribadian diri bukanlah suatu pembawaan tetapi merupakan bentukan dari pahit manisnya perjalanan hidup. Dengan mengenali karakter kepribadian diri maka akan di temukan jawaban tentang berbagai pertanyaan mengenai keberhasilan dan kegagalan perjalanan hidup seseorang. Metode Tes Kepribadian dalam buku ini menekankan pentingnya mempelajari struktur kepribadian sendiri dengan meny…
-
-
Jani sudah kita dengungkan, tekad sudah kita tanam. Semuanya ini tidak akan bermanfaat bagi tanah air kita, bila janji dan tekad ini tidak kita amalkan dengan amalan yang nyata (Amanat Panglima Besar Soedirman, 7 Juni 1946) Sepanjang dekade terakhir kita kerapkali membaca adanya dikotomi Jenderal santri versus yang non santri dalam tubuh militer, tindakan represif aparat keamanan terhadap be…