Sejatinya, kebijakan fiskal dan moneter sangat dipengaruhi oleh perubahan politik dan kebijakan pembangunan nasional. Sebaliknya, pelaksanaan kebijakan fiskal dan moneter sangat memengaruhi keseimbangan ekonomi-politik nasional, regional maupun internasional. Kebijakan fiskal dan moneter ini diarahkan pada pengkondisian keseimbangan mikro dan makro dengan tingkat pertumbuhan ekonomi (economy gr…
Sebagai sebuah negara kepulauan terluas di dunia dengan perpaduan sosial yang amat beragam, isu desentralisasi dan distribusi kewenangan di Indonesia menjadi sangat penting. Buku ini memaparkan bagaimana kebijakan tertentu yang berkaitan dengan desentralisasi dirumuskan, dilaksanakan, dan kemudian diubah, dengan fokus pembahasan pada interaksi politis di antara para pembuat kebijakan di tingkat…