Buku ini memberikan gambaran tentang bentuk interaksi yang dapat digunakan dalam kegiatan belajar-mengajar. dengan interaksi tersebut, diharapkan bisa meningkatkan motivasi siswa untuk menunjukkan minat, inisiatif dan aktif dalam kegiatan belajar sehingga akan terbentuk komunikasi timbal-balik antara guru dan siswa. dengan demikian, akan diperoleh hasil yang lebih baik bagi siswa yaitu tidak se…