Alam semesta menyimpan keajaiban dan misteri yang sangat memesona yang sampai kini belum tersingkap seluruhnya oleh ilmu fisika. Keajaiban itu antara lain adalah planet-planet yang selalu beredar di garis edarnya, tidak pernah melenceng sedikit pun, dan tidak pernah bertabrakan satu sama lain. Bumi adalah keajaiban yang lain: Bumi berada di zona jarak yang begitu tepat terhadap Matahari sehingg…
Ilmu Alamiah Dasar penting untuk dipelajari mahasiswa, khususnya mahasiswa dari kelompok Ilmu-ilmu sosial dan Budaya. Tujuannya adalah agar mereka dapat memahami alam tempat kita hidup ini dan memanfaatkan alam sesuai dengan hukum-hukum alam. Selain itu, mahasiswa dari jurusan tersebut dapat memanfaatkan penggunaan metode ilmiah yang berasal dari Ilmu Alamiah untuk memecahkan masalah-masalah da…
-
Ilmu Alamiah Dasar (IAD) sebagai salah satu mata kuliah dasar umum (MKDU) yang wajib diikuti oleh setiap mahasiswa fakultas noneksakta di perguruan tinggi, merupakan kumpulan pengetahuan tentang konsep-konsep dasar dalam bidang Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dan teknologi. Pembahasan ini mencangkup pengenalan IPA dan ruang lingkupnya, perkembangan teknologi dan dampaknya, serta hubungannya deng…
-
Ilmu Alamiah Dasar bukan suatu ilmu tersendiri, melainkan merupakan kumpulan pengetahuan tentang konsep-konsep dasar dalam bidang ilmu pengetahuan alam dan teknologi. Materi buku ini telah disesuaikan dengan GBPP IAD yang diterbitkan oleh Konsorsium MKDU Direktorat Jenderal Perguruan Tinggi, Depdikbud serta Direktorat Jenderal Perguruan Tinggi Agama, Departemen Agama.