Buku Manajemen Risiko Pasar Modal (ISO 31000:2018) edisi kedua menambahkan materi manajemen risiko ISO 31000:2018, proses penilaian risiko dan Risk Based Internal Audit (RBIA). Buku ini diharapkan menjadi acuan dalam mempelajari dan menerapkan manajemen resiko perusahaan berbasis ISO 31000:2018. Pengaplikasian manajemen risiko sebagai kebutuhan dasar perusahaan agar tetap terus tumbuh berkemban…
Buku ini menguraikan bagaimana lembaga finansial dan pasar finansial bekerja dalam sistem finansial dari suatu perekonomian. Apa yang terjadi dalam pasar finansial memengaruhi kehidupan kita sehari-hari, kehidupan perusahaan, kegiatan perekonomian, dan bahkan bisa membawa pengaruh kepada bidang politik. Tanpa disadari kita semua adalah pelaku pasar finansial. Kita tidak dapat lagi melepaskan di…
Pertanyaan yang penuh gugatan itu muncul di sampul majalah Time edisi 29 Juli 2002. Seiring dengan kemerosotan pasar saham dan pergolakan di banyak perusahaan, nilai tabungan seumur hidup jutaan pekerja telah merosot tajam akibat rencana-rencana pensiun mereka yang sangat tradisional. Ayah kaya Robert Kiyosaki telah meramalkan kejadian-kejadian memilukan ini lebih dari dua dasawarsa yang lal…
Bursa berjangka atau pasar berjangka (Futures Market) merupakan pasar yang dapat digunakan oleh berbagai pihak untuk mengelola risiko. Keberadaan bursa ini tidak dapat diabaikan mengingat Indonesia merupakan penghasil komoditi yang sangat besar, yang sudah sepantasnya memiliki acuan harga komoditasnya sendiri. Bursa ini juga akan menjadi sarana penyebaran informasi harga yang pada akhirnya akan…
-