November 2008 secara resmi Mohammad Natsir diangkat sebagai Pahlawan Nasional. Semoga ini merupakan refleksi kesadaran kolektif bangsa ini terhadap peran besarnya dalam meletakkan dasar dan penyelamat persatuan republik ini. Meskipun untuk sebuah pengakuan tersebut melewati masa yang relatif panjang dan berliku serta dikesankan berdamai dengan masa i karena ada langkah yang pernah dilakukannya …