Buku ini berisikan materi-materi yang pernah dibahas oleh asosiasi pengajar hukum internasional seluruh Indonesia. Banyak hal yang dibahas di sini, antara lain sifat dan hakikat hukum internasional, yurisdiksi dalam hukum internasional, tanggung jawab datam hukum internasional, sumber-sumber hukum internasional, subyek-subyek hukum inter-nasionai, hubungan hukum internasiona! dengan hukum nasio…
-
Perkembangan pesat ilmu pengetahuan dan teknologi pada bagian kedua abad XX yang disertai dengan menjamurnya negara-negara baru sebagai akibat dekolonisasi telah menyebabkan saling ketergantungan negara-negara dan saling keterkaitan isu-isu global, semkin menonjol. Keadaan ini pada gilirannya telah menyebabkan semakin padatnya interaksi antar negara, organisasi-organisasi internasional, dan …
Buku ini membahas tentang perdagangan internasional dan mekanisme penyelesaian sengketa melalui WTO. Bagian awal tulisan ini membahas hukum perdagangan internasional dan sistem perdagangan bebas serta perdagangan internasional ditinjau dari perspektif ekonomi. Dengan semakin terbuka dan ketatnya persaingan antar mitra dagang dari berbagai negara, maka diperlukan adanya lembaga penyelesaian seng…
Sengketa-sengketa internasional dalam era globalisasi dewasa ini memang sangat rentan terjadi dipicu oleh berbagai macam perbenturan kepentingan (conflict of interest) antarnegara yang kerap timbul. Upaya-upaya peyelesaian terhadapnya tentunya mutlak diperlukan agar sengketa-sengketa tersebut tidak meluas dan berkepanjangan yang lambat laun dapat mengancam perdamaian dunia. Untuk menghadapinyat…
Salah satu tonggak penting dalam sejarah perkembangan hukum pidana internasional adalah pembentukan Mahkamah Kejahatan Internasional atau International Criminal Court (ICC) berdasarkan Statuta Roma 1998. Berbeda dari mahkamah-mahkamah kejahatan internasonal generasi sebelumnya yang bersifat ad hoc dan situasional. Mahkamah kejahatan internasional ini merupakan instrumen hukum yang relatif baru …
Indonesia belum meratifikasi Konvensi Pengungsi tahun 1951 berikut Protokolnya tahun 1967. Namun, secara historis Indonesia memiliki pengalaman dalam penanganan pengungsi dari Vietnam (Viatnomese Boat People) yang terjadi antara tahun 1975 - 1980. Dasar yuridis nasional pelaksanaan bantuan bukan hanya pada Keputusan Presiden semata, namun tetap merujuk pada ketentuan internasional. Akan tetapi,…
-
Buku ini memberikan panduan step by step (langkah demi langkah) penyusunan kontrak bisnis internasional mulai bagian pembukaan kontrak, batang tubuh, sampai penutup kontrak dan lampiran-lampirannya. Dijelaskan juga elemen-elemen penting yang harus diperhatikan dalam penyusunan kontrak bisnis internasional, termasuk juga Letter of Intent dan MOU yang merupakan dokumen pra-kontrak. Di dalamnya j…
ekonomi internasional
-
Ekonomi internasional
Sebagaimana sebuah buku pengantar, buku ini memuat prinsip-prinsip dasar materi tentang studi hubungan internasional yang sengaja dirancang untuk dimanfaatkan oleh kalangan mahasiswa penstudi hubungan internasional dan juga bagi siapa saja yang peduli terhadap masalah-masalah internasional dan studi hubungan internasional. Di dalamnya Anda akan menemukan paparan komprehensif mengenai studi ini …
-
-
Edra globalisasi ditandai dengan adanya keterbukaan, ketergantungan, dan persaingan yang makin ketat, khususnya di bidang ekonomi. Setiap negara tanpa terkecuali Indonesia akan menghadapi perkembangan ekonomi, keuangan, dan perdagangan internasional yang pesat dan kompleks, baik pada tingkat regional (kawasan perdagangan bebas ASEAN atau AFTA) maupun tingkat internasional (misalnya APEC). Pe…
Buku ini memakai cara pendekatan terhadap hukum Internasional yang penulis pergunakan juga dibidang hukum lainnya dan terhadap masalah hukum pada umumnya, yang tidak semata-mata melihat hukum sebagai suatu perangkat kaidah dan asas melainkan mempertautkannya dengan lembaga-lembaga (institutions) dan proses-proses yang mewujudkan kaidah-kaidah tersebut dalam kenyataan. Cara pendekatan demikian d…
Era globalisasi ditandai dengan adanya keterbukaan, ketergantungan, dan persaingan yang makin ketat, khususnya di bidang ekonomi. Setiap negara tanpa terkecuali Indonesia akan menghadapi perkembangan ekonomi, keuangan, dan perdagangan internasional yang pesat dan kompleks, baik pada tingkat regional (kawasan perdagangan bebas ASEAN atau AFTA) maupun tingkat Internasional (misalnya APEC).
-