Text
Pedoman budidaya ikan bandeng
Usaha budidaya tambak ikan bandengsecarateoritis lebih memberikan prospek ekonomi yang lebih menjanji-kan, mengingat ikan bandeng hingga saat ini tetap menjadi komoditas budidaya yang paling banyak diproduksi dan dikonsumsi di Indonesia.
Dalam membudidayakan ikan
bandeng di dalam tambak, ada beberapa
ketentuan yang perlu diperhatikan
sehingga para pengusaha/petani tambak
tidak banyak menemui hambatan. Hal ini
perlu dipahami karena dalam meng-
usahakan tambak, selain didukung oleh
kondisi fisik, juga didukung oleh kondisi
nonfisikyang ada pada lingkungan lokasi
usahatambak.
Banyak hal lainnya yang perlu dipahami para pengusaha/petani tambak yang berkaitan dengan teknik budidaya ikan bandeng dan peningkatan per-syaratan kualitas hasil panen, kami rangkum dalam buku ini dengan bahasa atau penjelasan yang mudah dimengerti.
Tidak tersedia versi lain