Text
eksperimentasi strategi pembelajaran inkuiri (SPI) terhadap hasil belajar ditinjau dari gaya belajar siswa kelas VIII semester genap pada materi sistem persamaan linier dua variabel (SPLDV) SMPN 1 BangunRejo TP. 2014.2015
ABSTRAK
Hasil belajar matematika siswa SMP Negeri l Bangunrejo TP. 2013/2014
masih rendah, terlihat dari hasil belajar ulangan harian matematika, terdapat 55 %
siswa belum mencapai KKM. Hal ini dikarenakan siswa kurang berani
mengungkapkan pendapat dan menyampajkan pertanyaan. Maka dengan
menggunakan strategi pembelajaran siswa diharapkan lebih aktif dalam
proses pembelajaran, sehingga siswa bisa menemukan sendiri jawaban dari suatu
permasalahan yang diberikan guru. Pemilihan strategi pembelajaran harus
memperhatikan kondisi siswa, diantaranya adalah gaya belajar siswa. Karena
setiap siswa mempunyai cara atau gaya yang berbeda-beda dalam menerima suaru
informasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh strategi
pembelajaran inkuiri tcrhadap hasil belajar, pcngaruh gaya belajar tethadap hasil
belajar, dan interaksi snategi pembelajaran dan gaya belajar terhadap hasil belajar.
Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu. Teknik pengambilan sampel
dilakukan dengan cara cluster random sampling. Pcngumpulan data dilakukan
melalui angket untuk gaya belajar dan tes untuk hasil belajar matematika.
Pengujian hipotesis menggunakan anava dua jalan sel tak sama.
Hasil analisis menunjukkan bahwa: 1) Fobs = 10,019 > Fmbe, = 4,004
maka HOA ditolak, berarti ada pengaruh strategi pembelajaran terhadap
hasil belajar matematika dengan rataan marginal kelompok suategi pembelajaran
75,8571 dan kelompok strategi pembelajaran ekspositori 65,6457, 2)
Palm = 1,220 < Fmbel=3,1531 maka H03 diterima berarti tidak ada pengaruh
gaya belajar terhadap basil belajar matematika, 3) Fans = 0,252 < Fm
Tidak tersedia versi lain