Text
Analisis penentuan harga pokok produk dalam penetapan harga jual pada industri kripik pisang berkah jaya di yosodadi Metro Timur
Harga pokok produk merupakan keselumhan biaya produksi yang terserap ke dalam unit produk
yang dihasilkan perusahaan. Secara umum biaya produksi dibagi menjadi tiga elemen biaya, yaiiu
biaya bahan baku langsung, biaya tenaga kerja langsung dan biaya overhead pabrik. Daiam
menentukan harga pokok produk ada dua metode yaitu full costing dan variabel costing. Ketepatan
penentuan harga pokok produk menjadi hal yang penting bagi industri, karena ketepatan
penentuan harga pokok produk mempengaruhi harga jual yang ditentukan oleh industri.
Perumusan masalah dalam penelilian ini adalah (1). bagaimana penentuan harga pokok produk
pada industri kripik pisang dengan metode full costing dan variabel costing? (2). bagaimana
penetapan harga jual yang pada industri knpik pisang'?. Sedangkan tujuan dalam penelitian ini
adalah untuk mengetahui penentuan harga pokok produk dengan meiode full costing dan variabel
costing dan untuk mengelahui penetapan harga jual pads lndustri krlplk plsang.
Metode penelilian ini adalah deskriptif kuamilatif. Pengumpulan biaya produksi yang digunakan
lerdlri dari biaya bahan baku, biaya tanaga kerja langsung dan blaya overhead pabrik. Sedangkan
penemuan harga pokok produk menggunakan metode full costing dan variabel costing. Kemudian
dalam penetapan harga jual produk menggunakan metodz cost plus prising.
Kesimpulan dari penelitian ini adalah industri kripik pisang berkah jaya dalam penentuan harga
pokok produk sebaiknya menggunakan metode variabel costing karena dengan metode ini dapat
meminimalis." biaya produksi serta dalam penetapan hanga jual jauh lebih rendah dan terdapa!
selisih harga yang masing
Tidak tersedia versi lain