Text
Peranan internal auditor dalam mencegah terjadinya fraud ( Studi kasus pada PT BPR Eka Bumi Artha Metro)
ABSTRAK
MARDIAH, 2015. Peranan Intemal Auditor Dalam Mencegah Terjadinya Fraud (Studi
Kasus Pada PT. BPR Eka Bumi Artha Metm). SKRIPSI Program Studi
Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Metro. Pembimbing
( 1) Suyanto, S.E., M.SI., Akt., CA. (2) Yulita Zanaria, S.E., M. SI.,Akt., CA.
Kata Kunci : Peran Internal auditor, Pencegahan Kecurangan
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pentingnya peranan auditor pada PT. BPR
Eka Bumi Artha Metro untuk melakukan tugas-tugas audit dalam rangka pencegahan
terjadinya kecurangan yang ierjadi pada Bank Eka. Penelitian ini ditujukan untuk
mengetahui bagaimana peranan auditor dalam mencegah terjadinya kecurangan
pada PT. BPR Eka Bumi Anha apakah sudah sesuai dengan Standar Operasional
Perusahaan (SOP) di Bank Eka.
Jenis penelitian ini adalah Deskriptif Kualitatif, sumber data yang diperoleh dari
data Pn'mer (secara iangsung) adalah hasil dari penelitian iapangan yaitu wawancara
pada bagian Satuan pengawasan Intern (SP!) dan direksi PT. BPR Eka Bumi Artha
Metro. Serta data sekunder (tidak langsung) literatur lainya yang relevan dengan
yang dikaji. Adapun pengumpulan data yaitu dengan inten/iew. obsewasi dan
dokumentasi. Sedangan analisis data adalah deskriptif, anaiisis yang beriujuan
menggambarkan fenomena atau keadaan se-nyatanya dari peranan internal auditor
dalam mencegah terjadinya fraud pada PT. BPR Eka Bumi Artha Metro.
Dari hasil penelitian ini menunjukan bahwa peranan internal auditor pada PT.
BPR Eka Bumi Artha Metro sudah cukup berperan dengan baik dan sesuai dengan
SOP (standar operasional perusahaan) yaitu dengan melakukan tugas-tugas audit.
Dan menunjukan bahwa pengendaiian dalam pencegahan kecurangan cukup dengan
melakukan yaitu mengefekti?
Tidak tersedia versi lain