Text
Pemasaran strategik : mengupas pemasaran strategik, branding strategi, customer satisfaction, strategi kompetitif, hingga e-marketing
Buku `Pemasaran Strategik` Edisi 2 ini secara komprehensif mengupas domain dan dinamika pemasaran secara umum, konsep, riset, serta perkembangan strategi pemasaran pada khususnya. Sejumlah isu terkini yang diintegrasikankedalam 14bab buku iniantara lain:
1. Pergeseran paradigma dari Goods-Dominant Logic kearah Service-Dominant Logk[S-Dlogic).
2. Perspektif baru dalam pemasaran, di antaranya Relationship Marketing, Marketing Engineering, Retro-Marketing,Am Postmodern Marketing.
3. Brand longevity dan ilustrasi kasus-kasus branding blunders.
4. 10 teori kepuasan pelanggan [cognitive dissonance theory, contrast theory, assimilation-contrast theory, adaptation-level theory, opponent-process theory, equity theory, consumer surplus, utility theory, alienation, dan communication-effecttheory.
5. Perspektif,riset,dan tantangan pengukuran orientasi pasar {MarketOrientation}
6. Marketing metrics sebagai basis pengukuran kinerja pemasaran.
7. Consumer-Generated Media (CGM), yakni media yang di
Tidak tersedia versi lain