Text
Analisis Kelayakan Pabrik
Analisis kelayakan pabrik merupakan salah satu mata kuliah pada jurusan Teknik Industri. Tujuan dari mata kuliah ini tiada lain adalah memberdayakan para mahasiswa agar mampu melakukan analisis yangmenyeluruh mengenai pendirian/ pengembangan usaha baru, berdasarkan aspek pemasaran, teknis dan operasi, organisasi, legal, lingkungan dan keuangan, serta mampu memberikan rekomendasi untuk usaha tertentu agar layak dijalankan. adapun isi buku ni memaparkan secara konseptis dengan bahasa yang sederhana.
Tidak tersedia versi lain