Text
Manajemen Logistik 1
Manajemen logistik merupakan aktivitas perusahaan yang berkaitan dengan lokasi, fasilitas, transportasi, inventarisasi, komunikasi, pengurusan, dan penyimpanan. Pendeknya logistik dapat didefinisikan sebagai proses pengelolaan yang strategis terhadap pemindahan dan penyimpanan barang, suku cadang, dan barang jadi dari para supplier, di antara fasilitas-fasilitas perusahaan dan kepada para langganan.
intisari manajemen logistik adalah untuk mencapai intregasi yang berimbang dari seluruh komponen sistem logistik. Secara umum buku ini ingin menjelaskan aspek-aspek yang terkait dengan pengawan melekat pada sistem logistik dan implementasinya dalam lingkungan perusahaan.
Secara teknis penyajian, buku ini dibagi menjadi dua jilid. Jilid 1 ini menyampaikan tentang manajemennya sendiri, sistem, operasi, dan koordinasi logistik (bagian satu). Adapun pada bagian jilid 2 memuat unsur-unsur transportasi, inventarisasi, serta penyimpanan dan penanganan bahan.
Buku ini dapat menjadi dasar acuan bagi mahasiswa juru
Tidak tersedia versi lain