Text
Anatomi Tumbuhan Berbiji
Pengetahuan tentang anatomi tumbuhan amat penting bagi seseorang yang mempelajari tumbuhan. Maksud utama buku ini adalah menyajikan kepada pembaca gambaran menyeluruh mengenai anatomi tumbuhan berbiji.
Diawali dengan pembahasan mengenai sel, buku ini mengupas jaringan, dan kemudian organ tumbuhanantara lain akar, batang dan daun. Anatomi alat reproduksi, buah biji, hingga kecambah disajikan pada sejumlah bab terakhir.
Puluhan gambar melengkapi buku ini sehingga kepahaman pembaca mengenai organ tumbuhan yang umumnya harus dilihat di bawah mikroskop menjadi lebih mantap.
Bagi mahasiswa biologi dan pertanian buku ini dapat dimanfaatkan sebagai pengantar serta dasar oleh mereka yang mendalami struktur tumbuhan maupun yang mempelajari aspek terapan.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain