Text
Kamus kepustakawan Indonesia
Kehadiran buku ini tentu saja memberikan sumbangan penting bagi dunia pustaka. selain berisi istila-istilah seputar buku dan perpustakaan, kamus kepustakawanan indonesia ini juga menyajikan kode etik putakawan indonesia sebagai panduan perilaku dan kinerja semua anggota ikatan pustakawan indonesia dalam melaksanakan tugasnya di bidang kepustakawanan.
Kamus Kepustakawanan Indonesia ini merupakan penyempurnaan dari buku-buku sebelumnya. kamus ini tidak hanya penting bagi praktisi perpustakaan. tapi juga sangat membantu bagi siswa, mahasiswa, guru, dosen, penulis, wrtawan, dan praktisi lainnya yang aktivitasnya dekat dengan buku.
Tidak tersedia versi lain