Text
Ekonomi Islam : sejarah, konsep, instrumen, negara dan pasar
Perkembangan sistem perbankan dan keuangan syariah yang saat ini tengah mencapai puncak pertumbuhannya dan semakin dikenal luas oleh masyarakat, tidak terlepas dari pengamatan penults. Penjelasan dari sisi kebijakan dan regulasi yang ada memperkuat eksistensi dari pengembangan sistem ekonomi Islam pada tataran praktisnya. Demikian puia dari sisi pengawasan terhadap ekspansi kelembagaan dan produk-produk keuangan syariah yang dikembangkan juga menjadi pembahasan dalam buku ini.
Harapannya buku ini dapat memberikan panduan yang utuh dan komprehensif untuk konsistensi penerapan dan pengembangan ekonomi Islam dalam tataran sistem kontemporer yang tidak saja dituntut untuk dapat memiliki daya saing yang tinggi tetapi juga kembali pada maqashid asy syariah itu sendiri.
Tidak tersedia versi lain