Tenis meja merupakan salah satu cabang olahraga yang banyak pengggemarnya, tidak terbatas pada tingkat usia remaja saja, tapi juga anak-anak dan orangtua, pria dan wanita cukup besar peminatnya, hal ini disebabkan karena olahraga yang satu ini tidak terlalu rumit untuk diikuti. Walaupun tidak semua penggemar tenis meja memiliki ambisi keinginan untuk menjadi seorang juara, tapi kebanyakan da…