Seberapa dekat kau dengan ibu? Saat kau merasa hidup benar2 tak adil, saat kau menangis sendiri dan berfikir tidak ada yang memahamimu, atau sekedar untuk berbagi hal kecil yang ada dalam hidupmu, Ibu akan selalu ada dan selalu memberikan pelukan hangat untukmu. Temukan kembali kisah2 betapa ibu selaluada untuk kita, meski terkadang kita membuat hatinya terluka. Sebuah persembahan untuk makhluk…