Buku ini tidak hanya menjawab pertanyaan-pertanyaan umum dari para pengguna, tetapi juga menjawab pertanyaan tentang adanya kemungkinan lain pada saat melakukan proses Entry Data pada MYOB. Misalnya, kemungkinan memasukan data dengan dua proses yang berbeda untuk maksud dan tujuan yang sama. Buku ini dilengkapi juga dengan modul untuk berlatih sendiri. Siapa saja bisa memanfaatkannya. Modul dil…