Buku ini pada hakekatnya merupakan pengembangan sekaligus sebagaipendalaman daribuku Muhammadiyah sebagai Gerakan Islamyang disusun untuk tingkat SLTA, dan diterbitkan berturut-turut sejak tahun 1971 hingga sekarang ini. Hal ini dapat dilihat dari segi pendekatannya yang lebih dititik beratkan pada pendekatan aspek kesejarahan dan aspek ideologi/cita-cita hidupnya. Menurut hemat kami kajian ter…
Kauman sebuah perkampungan yang terletak di sebelah barat Alun-alun Utara Yogyakarta. Pada akhir abad 19 atau memasuki awal abad 20, kampung ini hanya sebuah pemukiman kecil dari sebuah masyarakat yang memiliki karakteristik khusus. Tetapi dari kampong kecil inilah sebuah gerakan besar lahir. Perintisnya seorang Khatib Masjid Besar Yogyakarta. Penggeraknya para santri di Langgar Kidul yang dike…