Insan HRD, manajer lini, para penentu kebijakan di perusahaan/ organisasi perlu memiliki buku ini karena: - Membahas tuntas rekruitmen dan seleksi yang berhasil - Memikat calon pelamar - Mengidentifikasi calon yang sesuai - Menyeleksi calon yang potensial - Melakukan tes - Membuat keputusan - Mengangkat karyawan - Memperkenalkan karyawan baru - Mengevaluasi keputusan
Topik yang disajikan dalam buku ni sangat menarik dan cocok untuk Anda karena membahas : - peran seorang manajer - memahami pembelajaran dan proses pengembangan - melakukan analisis keterampilan - memanfaatkan teknik-teknik untuk menciptakan kesempatan-kesempatan - mengatasi hambatan-hambatan pembelajaran - persoalan-persoalan disiplin dan kinerja - bagaimana memotivasi karyawan dan s…